top of page
Search

Bye Bye Razor.. Hello Waxing!

  • Writer: Belinda Heimbach
    Belinda Heimbach
  • Jul 18, 2022
  • 1 min read

Sudah menjadi mimpi untuk para wanita memiliki kulit mulus tanpa bulu, terutama pada area yang paling sering beraktifitas seperti kaki dan tangan. Kedua bagian tubuh tersebut yang paling sering menjadi bagian penampilan setiap harinya dan sering mempengaruhi rasa percaya diri.


Bagi yang belum pengalaman, kegiatan waxing terkesan menyakitkan karena disamakan dengan proses pencabutan bulu satu per satu dengan pelan. Hal tersebut sudah pasti menimbulkan rasa sakit dan tidak nyaman. Namun waxing kaki sebenarnya memiliki metode sendiri agar tidak menimbulkan rasa sakit. Adanya area area tertentu yang diwax dengan cara yang cepat dengan arah tertentu agar tidak menimbulkan ingrown hair dan rasa gatal saat pertumbuhan rambut kembali.


Kegiatan pencabutan bulu di kaki baiknya dilakukan setiap jeda 40 hari dengan metode waxing tanpa mencukurnya. Adanya istilah strawberry legs untuk kaki dengan bintik hitam pada pori pori. Kondisi ini terjadi karena banyaknya keratin dan scaling yang menyumbat pori. Hal ini juga dapat terjadi sebagai respon iritasi akibat mencukur atau razor burn.


Selain waxing ada pula metode threading dengan menggunakan benang untuk mencabut bulu pendek yang tidak dapat dicabut dengan metode waxing. Metode threading benang sendiri hanya dapat dilakukan oleh terapis atau orang yang sudah berpengalaman minimal tiga bulan. Maka dari itu, disarankan waxing dilakukan oleh tenaga dan salon waxing seperti Get Waxed Indonesia dimana sudah terbukti menjalankan proses tersebut secara higienis dan berpengalaman.


Recent Posts

See All

Comments


Get Waxed Indonesia

Outlet : Jl. Elang Raya No 24, 2nd floor, Bintaro Sector 9

Jl Graha Raya Bintaro, GR11, Pondok Kacang

Jl Boulevard Gading Serpong, Ruko Boulevard M5 no 39

Flavor Bliss, Broadway Alley, F1-2

Check us on social Media!

  • YouTube
  • facebook
  • instagram

©2017 BY GET WAXED. PROUDLY CREATED WITH WIX.COM

bottom of page